Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) merupakan program awal tahun pelajaran yang harus diikuti oleh peserta didik baru MPLS di SMAN 1 Jakarta dilaksanakan mulai hari Sabtu 16 Juli 2016 sebagai kegiatan pra MPLS dan dilanjutkan dengan kegiatan inti selama 3 hari mulai Senin – Rabu, 18-20 Juli 2016. Koegiatan ini diikuti oleh 288 orang peserta didik baru dan selama keiatan MPLS mereka mendapatkan berbagai materi tentang pengenalan lingkungan sekolah diantaranya Wiyatamandala, Tata Tertib Sekolah, Kurikulum dan Pembelajaran Efektif, Nasionalisme, bela negara dan demo Ekstrakurikuler.
Category: Berita Sekolah